Korekan Honda Beat Road
Race 150cc -Motor Honda beat merupakan salah satu motor pabrikan Honda
dengan kekuatan silinder 110cc, dengan kekuatan isi silinder 110cc matik
andalan honda ini mempunyai kecepatan lumayan baik seimbang dengan
pembuatan chasis dan tampilan bodi tidak terlalu besar.
jadi untuk para
modifikator tidak sulit dan begitu sangatlah simple menghasilkan
modifikasi dari honda beat tersebut. berikut dibawah ini Kumpulan Modifikasi Motor Honda Beat Road race dan
bour up 150 cc :
Ubahan kesatu tentu saja menaikan kapasitas isi silinder honda
beat dari 110 cc naik ke 150 cc, Bour Up paket mesin Racing gunakan Merek milik CLD, / Korekan Honda Beat Road Race 150cc
Block set CLD diameter 57 mm jadi pilihan juragan dalam
menaikkan isi silinder.
Korekan Honda Beat Roead Race 150cc
"Ubahan Pertama tentunya menaikan isi silinder dari 110cc naik Menjadi 150 cc" yu Baca Korekan dibagian Silinder nya !
SILINDER
Dengan fight di
kelas matik 150 cc open, silinder Honda BeAT 150 cc, bore
up pakai seher CLD diameter
57 mm. Dikombinasi stroke up 4
mm lewat pemakaian pen stroke ber-offset 2 mm. Setang piston masih
mempercayakan bawaan Beat. Dengan bore 57 mm dan stroke 59 mm, volume silinder
jadi 150,47 cc.
“Pasti aman dari regulasi matik 150 cc. Asal
jangan melewati 150,5 cc,” bilang Bucat, sapaan akrab mekanik yang mengatur
rasio kompresi mesin di angka 12 : 1.
HEAD
Untuk mengimbangi silinder yang telah membengkak, klep
diganti yang berdiameter lebih lebar milik Sonic. DiBagian in gunakan ukuran 28 mm, sedangkan Ukuran klep ex-nya
24 mm. “Durasi kemnya dibikin 276° di bagian in, dan 275° untuk ex. Rincian
buka tutup klepnya sementara ini belum bisa kami infokan dulu. Soalnya masih
riset, hehe..,”
kilah Bucat yang menaikkan liftnya sekitar 9,2 mm.
CVT
CVT masih mempertahankan orisinil, kayak belt dan
puli. Karena menimbang material part ori serta speknya masih cukup andal. Hanya roller yang diganti lebih enteng, yakni pakai
7 gram rata.
KARBURATOR
Karbu Merupakan salah satu jantung dibagian jalannya bahan bakar yang paling utama dan Untuk memenuhi kebutuhan suplai bahan bakar, Korekan Honda Beat Road Race 150cc Pakai PWK 28. Ukuran
spuyer untuk beberapa trek di Jawa Barat dan Banten, mengandalkan pilot
jet 28 dan main
jet 120.
PENGGUNAAN APLIKASI RADIATOR
(PENDINGIN)- Sistem
pendinginan standar yang hanya mengandalkan angin, dianggap kurang mampu lagi
mendinginkan / mengademkan mesin. Makanya, untuk memaksimalkan pendinginan,
dipasang oil
cooler. “Yakni di buat untuk membantu jaga suhu mesin tetap stabil
lewat oli. Soalnya, pembakaran sukangaco kalau mesin terlalu panas. Bahan bakar
kerap terbakar duluan sebelum waktunya. Dengan suhu terjaga, otomatis mesin
akan bekerja sempurna sehingga tenaga pun jadi maksimal,” tutup Bucat. (www.motortrabas.com)
DATA MODIFIKASI
Ban
depan : FDR
90/80-14
Ban
belakang : FDR 90/80-14
Knalpot
: CLD
Sok
belakang : Kitaco
by post (ww.motortrabas.com).
|
0 Response to "Korekan Honda Beat Roead Race 150cc Terbaru"
Post a Comment